Video
yang direkam tahun 2008 ini, baru diunggah kepublik pada 19 Agustus lalu oleh
akun youtube yus uda sedikit
dari kita yang tahu, video ini sempat membuat saya bahagia sekaligus haru. Bangga
karena ada generasi muda yang berani menjebol system yang dzolim(merusak), haru harena tidak terjadi
dikampusku. Walau pun status meraka siswa SMA(pada tahun 2008) mereka berani membongkar praktek korupsi di
lingkungan sekolah mereka, dengan diawali dengan keingin tahuan transparasi
dana kegiatan organisasi.
Namun,
kita? Setingkat Mahasiswa dengan sederet julukan yang membusungkan dada(Agent of change, iron stock, moral force
dan entah apalagi sebutannya yang disebutkan dari Bahasa asing), yang dianggap
manusia-manusia yang terdidik/berintelektual tak mampu mempertanyakan “Berapa
dana yang diterima yayasan? Berapa dana yang dialokasikan kepada kegiatan
mahasiswa?” intinya
mempertanyakan transparasi dana yang telah setiap semester kita bayarkan. Masa BEM kalah
dengan siswa SMA yang mempertanyakan anggaran mereka dipotong semaunya. Tidak usah
banyak ketikan langsung saja liat videonya dibawah ini: